Islam Itu Indah

Ujub, Menganggap Diri Mulia

بِسْــــــــــــــمِ اللهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْـــــمِ

UJUB JUGA MERUPAKAN PENYAKIT HATI

.

Mula-mula ujub itu hanya berada di dalam hati, yakni menganggap dirinya paling mulia, paling segala-galanya dan paling sempurna dibandingkan orang lain.

Karena anggapan yang demikian itu maka hatinya merasa puas dan bangga apa yang dirasa kelebihan pada dirinya.

Kemudian berkembang menjadi suatu perkataan yang mengungkapkan tentang pandangan manusia kepada dirinya sendiri yang mulia.

Padahal yang demikian ini sangat dicela dalam agama dan dibenci Allah .

Karena seseorang sudah dijangkiti penyakit ujub maka lalu ada sikap meremehkan dalam berbuat amal, maka tepatlah kiranya jika ujub ini adalah pangkal kemaksiatan, kelalaian dan kesenangan nafsu untuk merasa puas dengan dirinya.

Sedangkan orang yang merasa puas dengan dirinya sendiri karena menganggap sempurna maka dia buta dengan kelemahan-kelemahan yang dimiliknya.

Baca lebih lanjut

Maret 22, 2012 Posted by | Kata Mutiara, Pendidikan, Pria Remaja, Serba-Serbi, Suami Istri, Wanita Remaja | , , , , , , , , , , , , | 3 Komentar